Management Trainee – Maintenance & Management Trainee – Operation
Lion Air Group dikenal sebagai maskapai penerbangan swasta terbesar di Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada 15 November 1999 dan berkantor pusat di Jakarta, dengan fokus sebagai maskapai berbiaya rendah. Untuk memperkuat operasional di dalam negeri, Lion Air Group membentuk sejumlah anak perusahaan, antara lain Wings Air dan Batik Air. Sementara untuk memperluas jaringan internasional, Lion Air Group menghadirkan Malindo Air dan Thai Lion Air. Saat ini, Lion Air Group membuka lowongan kerja terbaru untuk posisi Management Trainee.
Lion Air merupakan bagian dari PT Langit Esa Oktagon (PT LEO Group) yang berada di bawah naungan Lion Group. Sebagai salah satu maskapai domestik terdepan dengan konsep penerbangan berbiaya rendah yang disiplin, Lion Air melayani penumpang yang mengutamakan efisiensi biaya, frekuensi penerbangan tinggi, serta jangkauan rute yang luas di berbagai wilayah Indonesia.
Sejak penerbangan perdananya pada tahun 2000, Lion Air terus mengalami pertumbuhan signifikan dan menjadi pilihan utama masyarakat Indonesia untuk penerbangan domestik. Pada tahun 2018, maskapai ini berhasil mengangkut sekitar 36,8 juta penumpang atau hampir 35 persen dari total penumpang penerbangan nasional, menjangkau berbagai pulau, kota, dan daerah di seluruh nusantara. Selain layanan penumpang, Lion Air Group juga memiliki struktur bisnis yang unik sebagai satu-satunya penyedia layanan kargo udara lokal antardaerah di Indonesia.
Saat ini, PT Lion Air Group membuka kesempatan bagi para profesional untuk bergabung dengan perusahaan pada posisi berikut:
1. Management Trainee – Maintenance
Requirements :
- Education: D4/S1 with a minimum GPA of 3.00 in the following majors:
- Mechanical Engineering
- Aeronautical Engineering
- Electrical Engineering
- Industrial Engineering
- Physics Engineering
- Metallurgical Engineering
- Mechatronics Engineering
- Telecommunications Engineering
- Minimum TOEFL Score 500/TOEIC Score 500/IELTS Score 6.0
- Good communication skills
- Highly motivated and eager to learn
- Physically and mentally healthy
- Willing to undergo a service bond
- Willing to be place in any operational area of Lion Group
2. Management Trainee – Operation
Requirements :
- Education: D4/S1 with a minimum GPA of 3.00 in the following majors:
- Mathematics
- Statistics
- Logistics
- Physics
- Accounting
- Informatics Engineering
- Minimum TOEFL Score 500/TOEIC Score 550/IELTS Score 6.0
- Good communication skills
- Highly motivated and eager to learn
- Physically and metally healthy
- Willing to undergo a service bond
- Willing to be placed in any operational area of Lion Group
Ringkasan
Syarat Pekerjaan
- Education: D4/S1 with a minimum GPA of 3.00 in the following majors:
- Mechanical Engineering
- Aeronautical Engineering
- Electrical Engineering
- Industrial Engineering
- Physics Engineering
- Metallurgical Engineering
- Mechatronics Engineering
- Telecommunications Engineering
- Minimum TOEFL Score 500/TOEIC Score 500/IELTS Score 6.0
- Good communication skills
- Highly motivated and eager to learn
- Physically and mentally healthy
- Willing to undergo a service bond
- Willing to be place in any operational area of Lion Group
Kirim Lamaran
Jika berkenan dan memenuhi persyaratan diatas silahkan registrasi terlebih dahulu melalui link dibawah ini:
